SIAPA KAMI ?
Berdiri pada tahun 2014, LUMOS berawal dengan nama Media electronics, sebuah perusahaan yg berfokus pada perbaikan komputer dan alat elektronik. Berbekal kemampuan dan pengalaman dalam penyelesaian masalah jaringan dan IT, Media electronics memperluas pelayanannya dan berganti nama menjadi LUMOS pada tahun 2018.
KENAPA LUMOS BERDIRI?
Berawal dari banyaknya keperluan dan kekhawatiran konsumen terhadap ketidakjujuran pihak penyedia layanan perbaikan (komputer dan alat elektronik) serta penyelesaian masalah jaringan dan IT, LUMOS hadir untuk memberikan pelayanan dan solusi terbaik secara jujur dan transparan. Dalam setiap layanan, kami akan melaporkan permasalahan dan solusi yang dilakukan secara tertulis. Tidak perlu lagi merasa khawatir, segera bekerjasamalah dengan LUMOS, your trusted partner!